Keharusan Kolerasi atau hubungan | Blog Legenda Tauhid

Keharusan Kolerasi atau hubungan


12.28 |

Setidaknya beberapa kolerasi atau hubungan dibawah ini, di harapkan ada dalam penghidupan kita di dunia. Kalau konsisten, insya Allah akan berlangsung di akhirat.

Yaitu :

1. Hubungan kita dengan Allah atas dasar
kebutuhan kita kepada Nya yang akhirnya
bagaimana mencintai Allah dengan segenap jiwa-
raga, kekuatan dan akal-budi kita

2. Hubungan antara kita sesama manusia atas
dasar sesama makhluk Tuhan yang harus saling
mengenal dan saling membutuhkan untuk
kemajuan dan kepentingan bersama : dan

3. Hubungan antara kita dengan diri kita sendiri,
dengan memperhatikan dan mensinkronkan antara
suara hati nurani dengan keinginan hawa-nafsu
yang selalu ditunggangi setan dan cenderung ke
arah kesesatan :

Demikianlah tiga hubungan yang harus kita bangun dan
selaraskan sepanjang hidup kita. Semoga kita
mendapat petunjuk dari Allah jalla wa ala.


Lebih Menarik Lagi:


Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar