Blog Legenda Tauhid: Tasawuf

Friday,April 25,2025

Tampilkan postingan dengan label Tasawuf. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Tasawuf. Tampilkan semua postingan

Terimakasih pada WC

0 komentar

Terimakasih pada WC Alhamdulillah adada kholqih Alhamdulillah midadalli kalimatih,Alhamdulillah ziinati arsyi Alhamdulillah ridho nafsih. Itu kalimat yang senantiasa di ucapkan oleh hatiku( dzikir hati karena tidak boleh dalam wc dzikir lisan) tatkala apa-apa yang ada dalam tubuhku keluar.terutama di saat dalam WC Kalimat yang kedua: Terimakasih wahai WC ku Patut berterimakasih pada tempat yang namanya...


Semua Tentang Fana'

0 komentar

1. Fana Khalaq - Segala pengharapan Murid dan rasa ketakutannya terhadap selain Allah akan menjadi lenyap. 2. Fana Hawa - Hati Murid hanya berkendakkan Zat Allah Subhanahu Wa Ta’ala dan merasa tidak berkehendak kepada segala sesuatu yang selain Allah. 3. Fana Iradah - Segala keinginan dalam hati Murid menjadi tiada, seumpama orang yang mati.  4. Fana Fi’il - Murid mengalami Fana dalam perbuatan...


Definisi Fana' dan Baqo' menurut para Sufi

0 komentar

Dari Ja’far al-Khuldi — rahimahullah — yang berkata: Saya mendengar al-Junaid berkata ketika ditanya tentang fana’, “Apabila fana’ telah hilang dari sifat-sifatnya, maka akan menemukan baqa’ dengan kesempurnaannya.”   Ja’far al-Khuldi berkata: Saya pernah mendengar dari al-Junaid — rahimahullah — yang mengatakan, “Seluruh diri Anda menganggap asing dari sifat-sifat Anda dan menggunakan...


Hati yang di maksud para sufi

1 komentar

Hati yang dimaksud oleh para Sufi bukanlah organ jasmani dengan nama itu. Jantung jasmani adalah sepotong daging yang terletak di sebelah kiri tubuh...


Virus Ibadah

0 komentar

Virus atau Hal-hal yang dapat “merusak” perjalanan menuju Allah s.w.t. itu banyak sekali, diantaranya : a)      KASAL (Malas), malas untuk mengerjakan ibadat kepada Allah s.w.t. padahal sebenarnya anda dapat dan sanggup  untuk melakukan ibadat tersebut. b)     FUTUR (Bimbang/lemah pendirian), tidak memiliki tekad yang kuat karena terpengaruh oleh...


Cara terbang ke arsyi Allah

0 komentar

Dzikir berasal dari kata dzakara, artinya ingat.Dzikrullah yaitu ingat kepada Allah SWT yangdilakukan dengan menyebut atau mengingat,mengenang, merasakan,...


Who is Muhammad S.A.W

0 komentar

Who is Muhammad (SAW) anywayIkut-ikutan ah sama ribut2 nJilen-mPosten.Siapa sih Muhammad (SAW-pen) sampaikartunnya aja bikin orang Islam sedunia padangambek Tulisan ini mencoba memberikanpersepsi lain atas Muhammad (SAW) dariorang2 yang bukan pengikutnya. Tujuannya sih,biar yang belum baca jadi baca, yang sudahbaca baca lagi, (pengikutnya) yang belum cintajadi cinta, yang sudah cinta jadi tambah cintamelebihi...


Merebutkan Allah

0 komentar

Sejarah memberikan catatan kepada kita bahwapertumpahan darah yang paling banyak terjadi didunia disebabkan karena memperebutkan Tuhan,Agama dan Kebenaran. Keyakinan kuat ataufanatisme terhadap agama satu sisi memberikanhal yang positif, membuat manusia mengikutiaturan sehingga dengan keteraturan itumenyebabkan hubungan manusia dengan manusiamenjadi harmonis begitu juga hubungan manusiadengan alam....


Sabar itu apa dan bagaimana ?

0 komentar

Definisi Sabar Secara Tekstual dan Kontekstual. Sebuah dinamika dalam kehidupan manusia, naik turunnya status social di masyarakat, kaya dan miskin, susah dan senang bukan berarti menjadi standar nilai di hadapan Allah SWT, tapi sebagai ujian apakah orang yang kaya senantiasa mendermawankan hartanya untuk di jalan Allah SWT atau tidak. Begitu pula dengan orang miskin, apakah mereka selalu senantiasa...


Peta Tasawuf

0 komentar

Tasawuf dan sufisme dalampengembangan sastra Islam tampak jelas sejak awal perkembangan Islam di berbagai daerah.Bagi seorang sufi sastra bukan hanya sebagaitujuan, melainkan sebagai sarana untukmengekspresikan perasaan-perasaan yang pada umumnya terfokus pada kecintaan kepadaTuhan.Tidak terbatas itu saja, sastra bagi sufi juga merupakan media untuk mengekspresikan pikiran,ide-ide, nasehat atau gagasan...


Apakah Amal kita dapat menipu kita ??

0 komentar

Al-Hamdulillah, segala puji milik Allah, Rabb semesta alam. Shalawat dan salm atas Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam-, keluarga dan para sahabatnya....