Jangan merasa gembira atas perbuatan ta'at
(bakti) karena engkau merasa telah dapat
melaksanakannya, tetapi bergembiralah atas
perbuatan ta'at itu, karena ia sebagai karunia
taufiq hidayah dari Allah kepadamu.
Katakanlah :
Dengan karunia Allah dan rahmat-Nya, hendaklah
dengan itu mereka bergembira. Karunia Allah dan
rahmat-Nya itu adalah lebih baik dari apa yang
mereka kumpulkan (Qs 10 Yunus
Gembira...
