11 kata-kata bahasa indonesia yang jarang di gunakan | Blog Legenda Tauhid

11 kata-kata bahasa indonesia yang jarang di gunakan


02.12 |

RENJANA

Dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), ‘renjana’ adalah; rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, dan sebagainya). ‘Renjana’ juga sering disebut sebagai ‘passion’ atau keinginan kuat untuk melakukan sesuatu.
SUJANA

Menurut KBBI, ‘sujana’ memiliki arti; orang yang berbudi (bijaksana, pandai).
SEMENJANA

‘Semenjana’ adalah; sebuah kata sifat yang berarti menengah, sedang, atau biasa-biasa saja.
ASA

‘Asa’ adalah; sebuah kata benda yang memiliki arti harapan, semangat. Biasanya sering kita gunakan dalam kata ‘putus asa’ yang artinya harapannya telah putus.
SENANDIKA

Dikutip dari KBBI, ‘senandika’ memiliki pengertian; wacana seorang tokoh dengan dirinya sendiri dalam karya susastra.

Sederhananya, ‘senandika’ adalah bentuk monolog di dalam drama saat tokoh tersebut mnegungkapkan perasaan, firasat, atau konflik batin.

(Baca juga:

BIANGLALA

Kita sering mengenal ‘bianglala’ untuk sebutan wahana permainan yang berbentuk roda besar ini. Tapi sebenarnya, ‘bianglala’ memiliki arti kata; pelangi.

HIBUK

‘Hibuk’ adalah kata sigfat yang berarti; banyak pekerjaan, giat bekerja, atau sibuk.
LARA

‘Lara’ memiliki arti; seidih atau susah hati.
MELANKOLIA

‘Melankolia’ adalah kata benda yang memiliki arti; kelainan jiwa yang ditandai oleh keadaan depresi dan ketidakaktifan fisik.

KEMUKUS

Dikutip dari KBBI, ‘kemukus’ memiliki dua arti. Arti pertama yakni; tumbuhan merambat dengan nama latin Piper cubeba.

Sementara untuk arti yang lebih puitis, ‘kemukus’ memiliki arti; bintang jatuh, bintang berekor, atau komet.

PUPUS

‘Pupus’ adalah sebuah kata sifat yang memiliki arti; habis sama sekali, hilang, atau lenyap.


Lebih Menarik Lagi:


Comments
5 Comments

5 komentar:

Fomaharry mengatakan...


Most users who have been visiting this web portal don't even know that there is a login section.
http://www.kikguru.com/quora-login-login-with-google-facebook/

hahaha mengatakan...

Salam untuk kalian para member setia S1288poker, bagi kalian yang ingin bergabung bersama kami di S1288poker kalian bisa langsung saja mendaftarkan diri kalian disini dan ajak teman kalian untuk bermaian di S1288poker,com dapat kan bonus juga bonus freechips setiap hari nya.
WA : 081910053031

LOLJDE mengatakan...

Ayo daftarkan dirimu segera, hanya di DOMINOQQ ONLINE. Hanya dengan minimal dposit 25 ribu saja sudah bisa langsung main dan bisa dapat Jackpot yang besar. Ayo buruan daftarkam segera.

LOLJDE mengatakan...

Ayo daftarkan dirimu segera, hanya di DOMINOQQ ONLINE. Hanya dengan minimal dposit 25 ribu saja sudah bisa langsung main dan bisa dapat Jackpot yang besar. Ayo buruan daftarkam segera.

LOLJDE mengatakan...

Ayo daftarkan dirimu segera, hanya di DOMINOQQ ONLINE. Hanya dengan minimal dposit 25 ribu saja sudah bisa langsung main dan bisa dapat Jackpot yang besar. Ayo buruan daftarkam segera.

Posting Komentar